#digital-lending
Senin , 10 May 2021, 19:17 WIB
Salurkan Kredit Melalui Platform, BRI Agro Gandeng Modalku
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam rangka menunjang pertumbuhan ekosistem digital sektor keuangan dan perbankan, BRI Agro menandatangani perjanjian kerja sama dengan salah satu perusahaan teknologi yang sedang berkembang di Indonesia,...
Jumat , 17 Jul 2020, 17:41 WIB
Perkuat Modal UMKM, Bank Mandiri Tingkatkan Digital Lending
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Bank Mandiri (Persero) Tbk berupaya melakukan inovasi sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Perseroan pun menyiapkan solusi pembiayaan yang cepat dan aman melalui kerjas ama dengan sejumlah platform e-commerce dan teknologi finansial (tekfin) peer to peer (P2P) untuk memperkuat permodalan pelaku UMKM dan memitigasi dampak pandemi Covid-19.Direktur Hubungan Kelembagaan Bank Mandiri Donsuwan Simatupang mengatakan...