#disparitas-pendidikan
Jumat , 24 Aug 2018, 19:51 WIB
Mendikbud: Disparitas Pendidikan di Daerah Masih Tinggi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy mengatakan, disparitas pendidikan di banyak daerah masih cukup tinggi. Karena itu, dia mendorong agar pemerintah daerah lebih fokus membenahi...
Sabtu , 16 Dec 2017, 20:33 WIB
Ada Masalah Besar Pendidikan Indonesia, Ini Kata kemenag
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Pendidikan Islam, Kamaruddin Amin mengungkapkan, salah satu masalah besar dalam dunia pendidikan di Indonesia saat ini, yaitu disparitas. Disparitas merupakan jurang perbedaan atau ketimpangan output pendidikan dalam masyarakat.Menurut Kamaruddin, akibat disparitas tersebut masih banyak ketimpangan sarana prasarana, ketersediaan dan kompetensi guru khususnya di daerah terluar, terdepan dan tertinggal (3T). Salah satu permasalahan pendidikan di...