#doa-untuk-umat-islam
Sabtu , 17 Jun 2023, 22:57 WIB
Doa Mohon Ampun atas Perilaku Berlebih-lebihan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Seringkali seorang hamba tidak menyadari bahwa perilaku atau perbuatannya terlalu berlebih-lebihan. Padahal berlebih-lebihan (isrof) adalah salah satu sifat tercela. Misalnya saja seseorang yang memesan makanan berlebihan namun...
Sabtu , 17 Jun 2023, 17:30 WIB
Doa Memohon Ampunan, Rahmat, dan Kesejahteraan Bagi Seluruh Umat Nabi Muhammad
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA --Orang-orang shaleh ketika berdoa tidak hanya untuk dirinya sendiri. Tetapi juga memohon kebaikan untuk orang lain. Para ulama terdahulu telah mengajarkan berbagai doa untuk memohonkan ampunan, rahmat, kesejahteraan bagi seluruh umat nabi Muhammad SAW. Berikut doa yang dapat dipanjatkan: اللَّهُمَّ اغْفِرْ لامَّة سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ، اللَّهُمَّ ارْحَمْ امَّةَ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ، اللَّهُمَّ اسْتُرْ امَّةَ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ، اللَّهُمَّ اجْبُرْ امَّةَ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ،...