#dpt-kota-tasikmalaya
Rabu , 14 Dec 2016, 13:57 WIB
Warga Tasik yang Belum Terdaftar Masih Bisa Mencoblos
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- KPUD Kota Tasikmalaya telah menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) melalui rapat pleno pada Senin (6/12), lalu. Namun, warga yang belum masuk dalam DPT masih diperbolehkan memberikan...
Selasa , 06 Dec 2016, 22:10 WIB
KPU Kota Tasikmalaya Tetapkan 474.061 Pemilih Tetap
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- KPU Kota Tasikmalaya menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pilkada Tasikmalaya lewat rapat pleno pada Selasa, (6/12). Hasilnya, terdata sebanyak 474.061 pemilih yang akan mempunyai hak untuk menentukan pemenang pada Pilkada 15 Pebruari 2017. Komisioner KPU Kota Tasikmalaya Khotum Khotimah mengatakan, pada rapat pleno sebenarnya terdapat satu data pemilih yang dicoret. Sebab, usai pengecekan ke lapangan didapati...