#ekonomi-besar-dunia
Jumat , 16 Dec 2022, 23:21 WIB
Menaker: Bonus Demografi Harus Dimanfaatkan untuk Pembangunan
REPUBLIKA.CO.ID, MAGELANG -- Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia Ida Fauziyah menyampaikan bonus demografi harus dimanfaatkan untuk kepentingan pembangunan nasional. "Kita akan dapat bonus demografi, penduduk Indonesia akan didominasi usia produktif. Bonus...
Rabu , 22 Jul 2020, 18:30 WIB
RI Bakal Jadi Ekonomi Terbesar Dunia, Ini Kata Kemenkeu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Bank Dunia dan Dana Moneter Internasional (IMF) memprediksi, Indonesia akan menjadi negara perekonomian terbesar kelima pada 2024. Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan Febrio Kacaribu mengatakan, pencapaian proyeksi tersebut akan sangat bergantung pada proses pemulihan pasca penanganan Covid-19."Kerja keras penanganan Covid-19 2020 akan sangat menentukan pemulihan di tahun-tahun berikutnya," tuturnya dalam keterangan resmi yang diterima Republika.co.id,...