#ekspor-anjlok
Rabu , 16 Dec 2015, 14:00 WIB
Impor Naik, Ekspor Anjlok
JAKARTA — Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan, impor Indonesia pada November 2015 naik dibandingkan bulan sebelumnya. Sebaliknya, ekspor pada November 2015 justru turun. Neraca perdagangan Indonesia pada...
Selasa , 15 Dec 2015, 19:34 WIB
Kemenkeu Sebut Defisit Perdagangan Karena Ekspor Belum Pulih
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro menyatakan neraca perdagangan mengalami defisit karena ekspor Indonesia belum pulih atau masih stagnan."Yang perlu diwaspadai adalah memang ekspor kita belum pulih, jadi ini berpengaruh terhadap neraca perdagangan kita," kata Bambang saat ditemui di Kompleks Kementerian Keuangan, Jakarta, Selasa (15/12). Belum pulihnya kegiatan ekspor Indonesia, kata Bambang, karena tidak terlepas dari perekonomian global...
Selasa , 15 Dec 2015, 14:33 WIB
Ini Penyebab Ekspor Indonesia Anjlok Lebih dari 17 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- BPS menyatakan kinerja ekspor Indonesia pada...