Advertisement
#ekspor-tas
Kamis , 22 Jun 2023, 16:44 WIB
Perusahaan Lokal Asal Bantul Ekspor 70 Ton Tas ke Amerika dan Australia
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Memasuki tengah tahun 2023, permintaan tas dari luar negeri kian meningkat. Hal ini membuat PT Komitrando Emporio, salah satu perusahaan penerima fasilitas kawasan berikat penghasil tas...
Senin , 08 May 2023, 14:44 WIB
Sembilan Kontainer Tas Produksi Bantul Serbu Pasar Amerika
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Sebuah perusahaan penerima fasilitas kawasan berikat di Yogyakarta, PT Komitrando Emporio, memberangkatkan sembilan kontainer ukuran 40 feet berisikan berbagai model tas pada tanggal 3 dan 4 Mei 2023 dari Bantul, DI Yogyakarta. Produk tas dengan berat total 19,1 ton itu menyerbu pasar Amerika Serikat dan Kanada, dengan total nilai ekspor mencapai lebih dari 569.079 dolar AS atau setara...