Advertisement
#evaluasi-larangan-rapat-hotel
Jumat , 13 Mar 2015, 09:43 WIB
Pemerintah akan Evaluasi Larangan Rapat di Hotel
REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNGPINANG -- Menteri Pariwisata Arief Yahya menyatakan pemerintah akan mengevaluasi aparat pemerintah menggelar rapat di hotel, karena pengusaha perhotelan mengeluhkan kebijakan itu. "Kami akan berkoordinasi dengan Kementerian Pendayagunaan Aparatur...