Advertisement
#fenomena-ordal
Kamis , 14 Dec 2023, 16:15 WIB
Soal Fenomena 'Ordal', KSP: Baik atau Buruk, Serahkan kepada Masyarakat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Plt Deputi IV Kantor Staf Presiden (KSP) Wandy Tuturoong menilai, kedekatan individu dalam partai politik maupun sebuah organisasi bisa membawa kesinambungan dan stabilitas. Hal itu disampaikan...