Advertisement
#final-korea-open
Ahad , 23 Jul 2023, 17:59 WIB
Kalah di Final Korea Open 2023, Pelatih Fajar/Rian: Sebenarnya Mereka Mulai Membaik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah tampil buruk dalam tiga turnamen sebelumnya, ganda putra terbaik Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, berhasil melaju ke final Korea Open 2023. Sayang di laga puncak...
Ahad , 23 Jul 2023, 16:08 WIB
Ini Pengakuan Fajar/Rian Usai Kalah di Final Korea Open 2023
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kandas di babak final Korea Open 2023, pasangan ganda putra nomor satu dunia, Fajar Alfian/ Muhammad Rian Ardianto, mengaku kesulitan dengan pola permainan lawannya. Dalam laga final yang berlangsung Ahad (23/7/2023), ganda putra asal Indonesia ini menyerah 21-17, 13-21, dan 14-21 dari wakil India, Satwiksairaj Rankireddy/ Chirag Shetty."Ttap bersyukur karena pertandingan Korea Open 2023 ini selesai....