Advertisement
#foz-jawa-timur
Selasa , 28 Feb 2023, 10:36 WIB
Pemkot Surabaya dan Forum Zakat Sepakat Kolaborasi Entaskan Kemiskinan
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya membangun kolaborasi bersama Forum Zakat (FOZ) Jawa Timur dalam upaya mengentaskan kemiskinan dan pengangguran. Wali Kota Eri Cahyadi mengatakan, bahwa Pemkot Surabaya tak bisa bekerja...