#ganjil-genap-roda-dua
Ahad , 07 Jun 2020, 11:41 WIB
Sebelum Ada Rambu, Polisi tak Tilang Ganjil-Genap Roda Dua
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan, pihaknya tidak akan melakukan penilangan terhadap pengendara sepeda motor yang melanggar kebijakan ganjil genap (gage)...
Ahad , 07 Jun 2020, 11:34 WIB
Ganjil-Genap Motor, Polisi Tunggu Keputusan Pemprov DKI
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan, pihak kepolisian masih menunggu keputusan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terkait penerapan kebijakan ganjil genap (gage) terhadap pengendara sepeda motor selama pembatasan sosial berskala besar (PSBB) masa transisi. Yusri menyebut, sedang dilakukan evaluasi mengenai hal tersebut. "Ganjil genap (bagi motor) ini masih kita ada evaluasi dulu sambil menunggu keputusan...
Sabtu , 06 Jun 2020, 23:40 WIB
Soal Tilang Ganjil-Genap Roda Dua, Ini Kata Polda Metro
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya...