#gedong-songo
Sabtu , 08 May 2021, 16:08 WIB
Kabupaten Semarang Tutup Obyek Wisata Candi Gedongsongo
REPUBLIKA.CO.ID,UNGARAN -- Dinas Pariwisata (Disparta) Kabupaten Semarang bakal menutup obyek wisata Candi Gedongsongo, di Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang bagi pengunjung, mulai Sabtu (9/5) hingga 17 Mei 2021 mendatang. Penutupan salah...
Senin , 09 Aug 2010, 03:31 WIB
Warga Gedongsongo Tolak PLTTB
REPUBLIKA.CO.ID,UNGARAN—Warga yang bermukim dan menggantungkan penghasilan di obyek situs sejarah Candi Gedongsongo, Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang menolak rencana proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTPB).Mereka khawatir pembangunan PLTPB akan mengakibatkan kerusakan pada lingkungan dan fisik dari sejumlah candi yang tersebar di kawasan situs sejarah Candi Gedingsongo ini. “Apalagi, rencana proyek pembengkit listrik ini belum disosislisasikan dengan tokoh masyarakat...