#gili-trawangan-lombok
Jumat , 06 Jan 2023, 23:50 WIB
Kawasan Wisata Gili Trawangan Lombok Produksi 20 Ton Sampah per Hari
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Gili Trawangan di Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, memproduksi 20 ton per hari dari aktivitas kunjungan wisatawan dan masyarakat setempat. Wakil...
Senin , 02 Jan 2023, 23:07 WIB
Kawasan Wisata Gili Trawangan Lombok Terendam Banjir
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Banjir setinggi betis orang dewasa melanda Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Gili Trawangan, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat akibat tingginya curah hujan yang terjadi pada Senin. "Hujan lebat terjadi sejak siang menjelang sore, namun sumur resapan tidak mampu menampung air hujan," kata Ketua Gili Hotel Association (GHA) Lalu Kusnawan, yang dihubungi di Mataram, Senin (2/1/2023) malam. Ia...
Rabu , 06 Jan 2016, 15:13 WIB
Kapal Cepat Rusak Terumbu Karang di Gili Trawangan
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Gubernur Nusa Tenggara Barat, TGH Muhammad...