Advertisement
#gudang-oksigen
Selasa , 06 Jul 2021, 18:21 WIB
Atasi Oksigen Langka, Pemprov Jabar akan Buat Gudang Oksigen
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan membuat gudang oksigen. Seiring melonjaknya kasus Covid 19, kebutuhan oksigen medis melonjak cukup tajam. "Pemprov akan punya gudang oksigen, pemkab pemkot juga...