Advertisement
#hadits-keutamaan-dzikir
Sabtu , 29 Aug 2020, 15:07 WIB
5 Hadits yang Mengingatkan Kita Pentingnya Berdzikir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mengingat Allah SWT dengan berdzikir tentu merupakan ibadah yang mudah. Setiap waktu setiap waktu, kaum Muslim dapat mengucapkan dzikir di manapun. Berdzikir sering ditekankan Nabi Muhammad SAW....