#haji-gagal-berangkat
Selasa , 02 Jun 2020, 21:48 WIB
128 Calon Jamaah Haji di Kapuas Hulu Batal ke Tanah Suci
REPUBLIKA.CO.ID,PUTUSSIBAU -- Sebanyak 128 orang jamaah calon haji (Calhaj) di Kapuas Hulu, Kalimantan Barat batal diberangkatkan ke Tanah Suci tahun ini dikarenakan pandemi Covid-19. " Kita mengikuti keputusan Menteri Agama,...
Senin , 08 Jul 2019, 14:44 WIB
Tiga Calhaj Gagal Berangkat dari Embarkasi Pondok Gede
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak tiga calon jamaah haji (calhaj) dari Embarkasi Pondok Gede gagal berangkat ke Tanah Suci. Perinciannya, dua calhaj kelompok terbang (Kloter) 1 gagal berangkat karena sakit dan satu calhaj Kloter 2 gagal berangkat karena hamil. “Ada tiga yang gagal berangkat dari dua kloter yang sudah terbang,” kata Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi/Debarkasi Pondok Gede, Saiful...
Rabu , 10 Aug 2016, 14:10 WIB
Satu Calhaj Asal Jakarta Selatan Ditunda Keberangkatannya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satu lagi calon jamaah haji (Calhaj)...
Jumat , 28 Jun 2013, 19:44 WIB
1.207 Calon Haji Banten Gagal Berangkat
REPUBLIKA.CO.ID,SERANG--Sekitar 1.207 calon jamaah haji (calhaj) asal Provinsi Banten...