Advertisement
#hardian-wicaksono
Selasa , 03 Nov 2020, 19:57 WIB
Pelita Jaya Selangkah Lagi Dapatkan M Hardian Wicaksono
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Klub basket Pelita Jaya (PJ) Bakrie selangkah lagi mendapatkan pebasket yang musim 2020 memperkuat Pacific Caesar Surabaya, Muhammad Hardian Wicaksono. Direktur Operasional Pelita Jaya Bakrie, Fictor Roring...