Spanduk bertuliskan lima sila Pancasila disertai ayat-ayat Alquran dan artinya terpampang di Jalan Pejaten Raya Jakarta Selatan, Kamis (1/6). Tanggal 1 Juni kembali diijadikan hari libur nasional sebagai Hari Jadi Pancasila setelah sempat  ditiadakan di era Soeharto.

Kamis , 01 Jun 2017, 23:41 WIB

In Picture: Peringatan Hari Jadi Pancasila