Personel TNI berada didekat ekor bangkai pesawat Hercules C-130 yang jatuh ketika akan dilakukan proses evakuasi, di Jalan Jamin Ginting, Medan, Sumatera Utara, Rabu (1/7).

Polri Kirim Anggota ke Medan Bantu Identifikasi Jenazah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) mengirimkan tujuh anggotanya ke Medan, Sumatera Utara untuk membantu mengidentifikasi jenazah korban jatuhnya pesawat Hercules C-130.Kepala Pusat Kedokteran dan Kesehatan (Kapusdokes) Mabes Polri, Brigjen Athur Tampi menjelaskan, ketujuh orang tersebut terdiri dari satu komandan pimpinan, dua ahli DNA, dan dua ahli forensik. Serta dua orang ahli odontologi."Posko DVI di...

Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjadi pembicara (keynote speaker) dalam perhelatan Parlemen Konfrensi Asia Afrika (KAA) di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, (23/4). (Republika/Agung Supriyanto)

Tanggapan SBY Soal Kecelakaan Pesawat Hercules di Medan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyampaikan rasa simpati dan duka cita atas musibah kecelakaan pesawat Hercules TNI Angkatan Udara di Medan. "Kita berduka dengan kecelakaan pesawat TNI AU di Medan kemarin," kata Yudhoyono dalam akun twitter @SBYudhoyono yang dipantau Antara di Jakarta, Rabu (1/7). Yudhoyono menambahkan, "Semoga yang gugur dan tewas diterima dan hidup tenang di sisi...