#ibu-kota-jawa-barat
Jumat , 14 Oct 2022, 16:32 WIB
Wali Kota Bandung Minta Rencana Pemindahan Ibu Kota Jabar Dikaji Kembali
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG — Wali Kota Bandung Yana Mulyana menyarankan agar rencana pemindahan ibu kota provinsi Jawa Barat dapat dipertimbangkan dan dikaji kembali. Dia juga mengingatkan bahwa saat ini Indonesia, khususnya Jawa Barat...
Rabu , 04 Aug 2010, 03:56 WIB
Wacana Pemindahan Ibu Kota Jawa Barat Dinilai Sulit Diwujudkan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Seorang anggota DPRD Provinsi Jawa Barat menyatakan, wacana pemindahan pusat pemerintahan Provinsi Jabar ke Ciwalini, Kabupaten Bandung Barat, sulit dilakukan karena harus melakukan kajian menyeluruh bahkan sampai perubahan undang-undang. "Penentuan ibu kota porovinsi itu kan harus ditetapkan dengan Undang-undang, jadi akan sedikit sulit untuk mewujudkannya," kata kata Anggota Fraksi PDIP DPRD Provinsi Jabar, Deden Darmansyah, di Bandung, Selasa...