Advertisement
#ihsg-tembus-6-ribu
Kamis , 26 Oct 2017, 12:40 WIB
IHSG Tembus 6.000, BEI: Ini karena Faktor Rupiah dan Inflasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan, kepercayaan investor domestik terhadap perekonomian Indonesia dan pasar modal dalam negeri cukup tinggi. Hal itu ditunjukkan lewat penguatan Indeks Harga Saham Gabungan...