Advertisement
#ikuti-eropa
Sabtu , 27 Nov 2010, 22:10 WIB
Ikuti Eropa, Pasar Saham AS Ditutup Melemah
REPUBLIKA.CO.ID,NEW YORK--Pasar saham Amerika Serikat melemah pada Jumat waktu setempat (Sabtu pagi WIB), dengan para pedagang mengambil petunjuk mereka dari bursa Eropa setelah libur Thanksgiving.Saham blue-chip Dow Jones Industrial...