#imigran-haiti-disuir
Selasa , 21 Sep 2021, 10:23 WIB
In Picture: Krisis Imigran, Ribuan Warga Haiti Diusir AS
REPUBLIKA.CO.ID, TEXAS -- Ratusan migran menyeberangi sungai Rio Grande antara Amerika Serikat dan Meksiko, dekat Del Rio, Texas, AS, Senin (20/9/2021) waktu setempat. Ribuan migran, mayoritas mereka berasal dari Haiti, tetap berkemah...
Senin , 20 Sep 2021, 09:53 WIB
AS Usir Imigran Haiti dari Texas
REPUBLIKA.CO.ID, TEXAS -- AS menerbangkan warga Haiti yang berkemah di kota perbatasan Texas kembali ke tanah air mereka pada Ahad (19/9). Pejabat AS juga mencoba menghalangi imigran lain melintasi perbatasan dari Meksiko.Ini merupakan pengusiran skala besar migran atau pengungsi dalam beberapa dekade. Lebih dari 320 migran tiba di Port-au-Prince dengan tiga penerbangan. Pihak Haiti mengatakan ada enam penerbangan diperkirakan...