Advertisement
#indonesia-investment-club
Selasa , 07 Jul 2015, 20:15 WIB
Menkeu: Aset IKNB Perlu Ditingkatkan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Industri Keuangan Non Bank (IKNB) meresmikan Indonesia Investment Club (IIC) di Hotel Shangri La Jakarta, Selasa (7/7). Menteri Keuangan Bambang Brojonegoro memberikan dukungan penuh dan mengapresiasi...
Selasa , 07 Jul 2015, 18:22 WIB
Indonesia Investment Club Diresmikan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Industri Keuangan Non Bank (IKNB) meresmikan Indonesia Investment Club (IIC) di Hotel Shangri La Jakarta, Selasa (7/7). Pendirian IIC dilatarbelakangi keinginan lembaga keuangan untuk mengumpulkan dana yang dapat digunakan sebagai sumber pendanaan jangka panjang. Sampai saat ini, total aset IKNB per April 2015 sebesar Rp 1.597 triliun. Dana tersebut dinilai sangat potensial untuk membantu pemerintah dalam...