Advertisement
#inter-juara-liga-europa
Ahad , 16 Aug 2020, 15:03 WIB
Rummenigge Berharap Muenchen dan Inter Juara Kompetisi Eropa
REPUBLIKA.CO.ID, MUENCHEN -- Petinggi Bayern Muenchen, Karl-Heinz Rummenigge, sudah memikirkan hasil akhir kompetisi Eropa musim ini. Tentu saja, ia berharap timnya menjadi kampiun. Kebetulan, Muenchen baru saja lolos ke semifinal...