Advertisement
#intervensi-mali
Rabu , 10 Apr 2013, 09:59 WIB
Tentara Prancis Mulai Ditarik dari Mali
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Kementerian Pertahanan Prancis mulai menarik pasukannya dari Mali. Prancis mengintervensi militer Mali dengan dalih menyerang pasukan militan. Sekitar 100 dari 4.000 tentara yang dikirim ke negara...