Advertisement
#investasi-di-palestina
Ahad , 23 Jun 2019, 23:00 WIB
Palestina Tolak Proposal Ekonomi AS
REPUBLIKA.CO.ID, RAMALLAH -- Palestina menolak proposal ekonomi yang diajukan penasihat senior Gedung Putih Jared Kushner pada Sabtu (22/6). Proposal ekonomi ini merupakan bagian dari rencana perdamaian Timur Tengah yang...
Ahad , 23 Jun 2019, 22:33 WIB
AS Siapkan 50 miliar Dolar untuk Investasi di Palestina
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Amerika Serikat (AS) mengumumkan rencana perdamaian Timur Tengah di sektor ekonomi pada Sabtu (22/6) waktu setempat. AS menyebut soal pengucuran 50 miliar dolar untuk investasi di Palestina dan negara-negara tetangga Arab. Seperti dilansir dari laman Anadolu Agency, Ahad (23/6), rencana yang telah lama dijanjikan dan menghadapi sejumlah penundaan itu, menyerukan ada peningkatan proyek infrastruktur antara Jalur Gaza...