Advertisement
#ios-17-rilis
Selasa , 19 Sep 2023, 13:15 WIB
Apple Luncurkan iOS 17, Perhatikan 3 Hal Ini Sebelum Upgrade
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Apple mengonfirmasi pekan lalu bahwa pembaruan perangkat lunak iOS 17 telah dirilis Senin (18/9/2023). Ini adalah peningkatan besar yang mencakup fitur-fitur baru seperti Mode Siaga, panggilan FaceTime...