#isis-serang-taliban
Selasa , 21 Sep 2021, 13:45 WIB
Taliban Siapkan Strategi Lawan Ancaman ISIS
IHRAM.CO.ID, KABUL -- Taliban mengeklaim mampu mencegah serangan ISIS di Afghanistan. “ISIS bukan ancaman karena itu adalah ideologi yang dibenci masyarakat. Tidak ada warga Afghanistan yang mendukung mereka," ujar Juru bicara...
Selasa , 21 Sep 2021, 12:40 WIB
Serangan ISIS ke Taliban Bisa Perluas Konflik di Afghanistan
REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI -- Kelompok ekstremis ISIS telah mengklaim bertanggung jawab atas serangan bom yang menargetkan pejuang Taliban di Afghanistan timur. Hal itu meningkatkan konflik yang lebih luas antara Taliban yang kembali berkuasa di Afghanistan, dan ISIS sebagai pesaing mereka. Serangkaian ledakan menghantam kendaraan Taliban di Jalalabad, Afghanistan pada akhir pekan lalu. Serangan ini menewaskan delapan orang, di antaranya pejuang Taliban. Pada...
Senin , 20 Sep 2021, 06:38 WIB
Serangan Maut ISIS Tewaskan 35 Milisi dan Reaksi Taliban
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL – Kelompok ISIS mengaku bertanggung jawab atas serangkaian...