Pabrik pengemasan botol air zamzam King Abdullah Bin Abdulaziz di Makkah, Arab Saudi kembali beroperasi sejak tahun lalu.

Kemenag Usahakan Ahli Waris Jamaah Haji yang Wafat Dapat Air Zamzam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) memastikan jamaah haji yang meninggal dunia saat menjalankan ibadah haji tetap mendapatkan air zamzam Kepala Kanwil Kemenag Sumsel Syafitri Irwan di Palembang, Minggu, mengatakan total peserta haji Embarkasi Palembang yang meninggal dunia sebanyak 17 orang. Dua orang meninggal saat di embarkasi, sedangkan 15 orang meninggal di Arab...

Ilustrasi koper jamaah haji.

AirNav Indonesia Layani 1.407 Penerbangan Haji

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (Perum LPPNPI) atau AirNav Indonesia mencatat pihaknya telah melayani 1.407 penerbangan haji selama periode 12 Mei-10 Juni 2024. AirNav Indonesia mencatat trafik tertinggi terjadi di embarkasi Kualanamu, Medan, Sumut, sebanyak 444 pergerakan. "Adapun, pergerakan tertinggi saat penerbangan haji berada pada 12 Mei 2024, yakni sebanyak 59 penerbangan," kata Sekretaris Perusahaan AirNav...