Advertisement
#istri-fahmi-idris
Kamis , 06 Feb 2014, 03:00 WIB
Kartini Fahmi Idris Akan Dimakamkan di TPU Tanah Kusir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jenazah Kartini, istri mantan menteri perindustrian Fahmi Idris rencananya akan dimakamkan di pemakaman Tanah Kusir, Kamis (6/2) pagi. Fahrani, putri Fahmi Idris, menuturkan jenazah almarhumah akan...
Kamis , 06 Feb 2014, 01:54 WIB
Fahmi Idris dan Istri Disebut Saling Melengkapi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepergian Kartini Fahmi Idris menjadi kehilangan besar bagi pihak keluarga. Fahrani, anak kedua Fahmi Idris dan Kartini, menuturkan ibunya adalah pelengkap keluarga. Sosok Kartini yang bisa menjadi sahabat bagi suami, anak, cucu, ataupun kerabat dan teman-temannya akan sangat dirindukan. Fahrini berkata, semasa hidup mendiang sangat dekat dengan ayahnya. Ia bahkan mengibaratkan kedua orang tuanya bagaikan "botol...