#istri-wali-kota-bekasi
Kamis , 06 Mar 2025, 09:30 WIB
Soal Sanksi Istri Walkot Bekasi yang Mengungsi di Hotel, Ini Jawaban Dedi Mulyadi
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Beredar video viral di media sosial (Medsos) Wiwiek Hargono, istri dari Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto yang mengungsi di hotel setelah kediamannya terdampak bannir dari luapan Kali Bekasi sejak...
Rabu , 05 Mar 2025, 20:20 WIB
Istri Ngungsi ke Hotel Saat Banjir, Walkot Bekasi: Untuk Keamanan, Bukan Bermewah-mewah
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto menjadi sorotan setelah video istri dan keluarganya menginap di hotel saat banjir menerjang kota tersebut. Sejumlah netizen mempertanyakan langkah sang wali kota yang dinilai tidak empati dengan kondisi para pengungsi lainnya. Ada juga yang menyayangkan mengapa video menginap di hotel itu bisa diunggah ke media sosial. Tri Adhianto mengungkapkan alasan mengungsikan keluarga di...
Rabu , 05 Mar 2025, 16:56 WIB
Dedi Mulyadi Tegur Istri Walkot Bekasi yang Mengungsi ke Hotel Saat Banjir, Begini Katanya
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG - Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi menegur...
Rabu , 05 Mar 2025, 16:10 WIB
Wali Kota Bekasi dan Istri Nginap di Hotel Mewah Saat Banjir
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI — Nama istri Wali Kota Bekasi, Wiwiek Hargono...