#isu-masa-jabatan-presiden
Selasa , 16 Mar 2021, 12:41 WIB
Tolak Tiga Periode, Jokowi: Kita Fokus Tangani Covid
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Presiden Joko Widodo (Jokowi) angkat bicara perihal pernyataan politikus senior Amien Rais terkait tambahan masa jabatan presiden menjadi tiga periode. Jokowi menegaskan tidak memiliki niat dan minat untuk...
Selasa , 16 Mar 2021, 09:44 WIB
KSP: Isu Tiga Periode Ingin Jerumuskan Presiden
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kantor Staf Presiden menduga ada pihak yang ingin menjerumuskan presiden melalui isu masa jabatan presiden tiga periode. Wacana tersebut diembuskan sejumlah pihak dengan maksud tersembunyi.Deputi V KSP Jaleswari Pramodhawardani menduga melalui isu itu ada pihak-pihak yang ingin mengganggu stabilitas politik, mengalihkan konsentrasi kerja presiden dalam mengatasi pandemi Covid-19, juga mengganggu kerja pembangunan. "Wacana masa jabatan presiden...
Senin , 15 Mar 2021, 12:15 WIB
Tjahjo Kumolo: Tokoh Politik Jangan Jumpalitan Sendiri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politikus PDIP Tjahjo Kumolo menanggapi isu jabatan...