#izin-edar-albothyl-dibekukan
Sabtu , 17 Feb 2018, 12:15 WIB
YLKI Nilai BPOM Kecolongan Soal Albothyl
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia menilai Badan Pengawas Obat dan Makanan kecolongan dalam kasus Albothyl yang telah dibekukan izin edarnya. "Semua jenis dan merek obat harus didaftarkan terlebih...
Sabtu , 17 Feb 2018, 09:47 WIB
Pharos Koordinasi dengan BPOM untuk Tarik Albothyl
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Direktur Komunikasi Perusahaan PT Pharos Indonesia Ida Nurtika menyatakan segera melakukan penarikan Albothyl dari pasaran di seluruh wilayah Indonesia. Ini menyusul pembekuan izin edar dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). "Kami akan terus berkoordinasi dan berkomunikasi dengan BPOM terkait dengan penarikan itu," kata Ida melalui siaran pers diterima di Jakarta, Sabtu (17/2). PT Pharos Indonesia menyatakan menghormati keputusan...
Jumat , 16 Feb 2018, 13:56 WIB
Dua Tahun, BPOM Terima 38 Laporan Terkait Albothyl
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pengawas Obat dan Makanan akhirnya membekukan...