Advertisement
#jalur-merapi-ditutup
Ahad , 17 May 2015, 20:12 WIB
150 Personel SAR Cari Mahasiswa yang Jatuh di Kawah Merapi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 150 personel tim pencari dan penyelamat (SAR) mencari korban pendaki, Eri Yunanto (21 tahun) yang terpeleset di kawah Gunung Merapi, Sabtu (16/5) pukul 11.00 WIB. Kepala...
Ahad , 17 May 2015, 19:12 WIB
Jalur Pendakian Menuju Merapi Ditutup
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN - Jalur pendakian menuju puncak Merapi ditutup selama lima hari ke depan. Keputusan ini diambil sesuai SOP pencarian dan mungki diperpanjang sesuai evaluasi terakhir. Hal ini disampaikan oleh SAR DIY.Sebelumnya Kepala SAR DIY, Brotoseno menyampaikan, proses evakuasi terhadap korban jatuh ke kawah Merapi baru bisa dilanjutkan besok. "Proses evakuasi terkendala cuaca berkabut. Saat ini kami baru melakukan...