#jatim-bangkit
Jumat , 20 Oct 2023, 07:26 WIB
Bantu Atasi Covid-19, UMM Terima Penghargaan Jatim Bangkit Award
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) berhasil meraih penghargaan Jatim Bangkit dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim). Penghargaan ini berhubungan dengan kontribusi UMM dalam mengantisipasi dan menangani pandemi...
Senin , 20 Jun 2022, 23:51 WIB
Khofifah: HUT Kota Mojokerto Perkuat Optimistis Jatim Bangkit
REPUBLIKA.CO.ID,MOJOKERTO -- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyebut hari ulang tahun ke-104 Kota Mojokerto dan Kota Madiun merupakan pertemuan antara kekuatan Majapahit dan kota pendekar, sehingga memperkuat optimistis Jatim bangkit. "Kami mengucapkan selamat hari jadi, semoga kemajuan akan terus tercipta di kedua wilayah dan warganya bahagia sejahtera," katanya dalam keterangan pers di Kota Mojokerto, Senin.Gubernur Khofifah menyebut Kota Madiun dan...