Ilustrasi. Sebanyak 17.714 wisatawan dari berbagai daerah mengunjungi objek wisata kawasan Pantai Parangtritis di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, selama libur akhir pekan sejak 12 sampai 14 Agustus.

17.714 Orang Kunjungi Pantai Parangtritis Selama Akhir Pekan

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL – Sebanyak 17.714 wisatawan dari berbagai daerah mengunjungi objek wisata kawasan Pantai Parangtritis di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, selama libur akhir pekan sejak 12 sampai 14 Agustus. Dari jumlah kunjungan tersebut, 5.213 wisatawan melakukan reservasi melalui portal informasi wisata Yogyakarta visitingjogja untuk berkunjung ke Parangtritis Bantul. "Atau, sebanyak 29,4 persen wisatawan yang melakukan reservasi melalui visitingjogja. Yang sebagian...

Rampai Nusantara (RN) Wilayah Provinsi Jawa Tengah Dideklarasikan.

Rampai Nusantara Wilayah Jawa Tengah Dideklarasikan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rampai Nusantara (RN) Wilayah Provinsi Jawa Tengah Dideklarasikan. Deklarasi tersebut merupakan rangakaian konsolidasi yang terus dilakukan Rampai Nusantara di seluruh wilayah Indonesia.  Ketua Dewan Eksekutif Nasional Rampai Nusantara Mardiansyah menyampaikan organisasi yang di pimpinnya tersebut merupakan wadah anak-anak bangsa yang memiliki kepedulian tinggi pada persoalan masyarakat dengan melakukan langkah-langkah nyata membantu masyarakat secara langsung.  "Rampai Nusantara harus peduli terhadap kesulitan...