#jeep-grand-cherokee
Selasa , 03 Feb 2015, 18:55 WIB
230 Ribu Jeep Grand Cherokee Bakal Di-recall
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fiat Chrysler sedang mempersiapkan recall (penarikan untuk perbaikan) terhadap 230.000 SUV Jeep Grand Cherokee akibat airbag yang bermasalah.Perusahaan tersebut mengakui adanya kekurangan perangkat lunak yang menyebabkan...
Rabu , 02 Oct 2013, 06:52 WIB
Chrysler Tarik Mobil Jeep dan Pick-up Ram
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Chrysler pada Selasa (1/10) mengatakan pihaknya menarik 142.800 mobil Jeep dan truk pick-up Ram untuk memperbaiki masalah pada perangkat lunak yang mengontrol pencahayaan instrumen pada truk pick-up-nya, sedangkan pada Jeep adalah masalah sistem anti kunci pengereman (ABS).Mayoritas penarikan adalah untuk 132.000 Jeep Grand Cherokee model tahun 2014. Sebagian besar dari 91.559 unitnya berada di Amerika...
Jumat , 19 Apr 2013, 15:21 WIB
Di Cina, Cherokee 2014 Dinamai Zi You Guang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jeep memberikan nama lain untuk model...
Rabu , 13 Mar 2013, 17:00 WIB
New Jeep Grand Cherokee Usung Tiga Fitur Anyar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- New Jeep Grand Cherokee 3.6L Overland...
Rabu , 13 Mar 2013, 16:35 WIB
New Jeep Grand Cherokee Diklaim Selembut Sedan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Garansindo Inter Global --pemegang merek...