Personel Satlantas Polres Cirebon Kota mengatur lalu lintas kendaraan yang melintas jalan tol Cipali, Palimanan, Cirebon, Jawa Barat,

Jelang Arus Mudik, Polres Ciko Petakan Sejumlah Titik Rawan Macet

REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON----Menjelang arus mudik Lebaran 2024, Polres Cirebon Kota (Ciko) melakukan pemetaan titik-titik yang rawan mengalami kemacetan. ‘’Ada tiga titik yang menjadi perhatian karena berpotensi terjadi kemacetan akibat pertemuan arus kendaraan,’’ ujar Kapolres Ciko, AKBP Muhammad Rano Hadiyanto, Selasa (26/3/2024). Titik itu di antaranya adalah Tengah Tani, terutama di pertigaan antara jalan dari Pilang dan jalur dari arah Plumbon. Rano mengatakan, pada...

Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi memantau penerapan protokol kesehatan di keramaian kota, Sabtu (8/5)

Jelang Lebaran, Sukabumi Pantau Stok dan Harga Sembako

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi dan Kapolres Sukabumi Kota AKBP Sumarni memantau pusat perbelajaan modern dan pasar tradisional Gudang, Ahad (9/5). Langkah ini untuk melihat ketersediaan dan harga sembako jelang lebaran. ''Hasil pemantauan dari sisi stok barang aman dan harga masih taraf normal,'' ujar Wali Kota Sukabumi, Achmad Fahmi, AHad (9/5). Ia berharap tidak ada kenaikan harga...