#jembatan-cibiru-hilir
Jumat , 11 Aug 2023, 03:15 WIB
KCIC: Ada Pelibatan Pengembang untuk Akses ke Stasiun Kereta Cepat
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- PT KCIC mengungkapkan akan ada juga pelibatan pengembang properti di sekitar jalur kereta cepat Jakarta-Bandung untuk menciptakan aksesibilitas ke tiap stasiun kereta cepat mulai dari Tegalluar sampai...
Kamis , 10 Aug 2023, 19:38 WIB
Kota Bandung ke Stasiun Kereta Cepat Tegalluar, Kini Hanya 15 Menit
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jembatan Cibiru Hilir yang berada di Cileunyi, Kabupaten Bandung mulai beroperasi, Kamis (10/8/2023). PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) mengatakan, keberadaan jembatan tersebut akan membuat akses masyarakat menuju Stasiun Kereta Cepat Tegalluar menjadi lebih mudah. Manager Corporate Communication KCIC, Emir Monti, mengatakan, dengan jembatan ini, misalnya, perjalanan dari Jalan Soekarno Hatta, Kota Bandung menuju Stasiun Kereta Cepat Tegalluar...