#jet-star
Kamis , 22 Jun 2017, 18:45 WIB
Maskapai Ini Hadirkan 40 Spiderman dalam Pesawat
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Jetstar Japan meluncurkan Spider-Jet untuk menyambut peluncuran film Spider-Man: Homecoming. Tidak hanya itu, sebanyak 40 Spider-Man juga akan dihadirkan untuk menemani para penumpang selama perjalanan."40 Spider-Man...
Selasa , 20 Jun 2017, 09:16 WIB
Lahir di Pesawat, Bayi Ini Dapat Penerbangan Gratis Seumur Hidup
REPUBLIKA.CO.ID, Seorang ibu melahirkan bayi secara prematur di tengah penerbangan bersama maskapai Jet Airways. Selain membantu proses persalinan, pihak Jet Airways juga menghadiahi bayi tersebut tiket penerbangan gratis seumur hidup. Bayi tersebut dilahirkan ketika pesawat Jet Airways dalam perjalanan menuju Kochi dari Dammam, Arab Saudi. Sang ibu yang melahirkan secara prematur segera mendapatkan pertolongan kru kabin dan juga paramedis...