#jpu-rudy-irmawan
Senin , 16 Jan 2023, 13:54 WIB
JPU Anggap Kuat Ma'ruf Hanya Ikut Niat Jahat Pelaku Lain
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut terdakwa Kuat Ma'ruf (KM) dengan hukuman delapan tahun penjara. Tuntutan tersebut dibacakan jaksa dalam kelanjutan persidangan kasus pembunuhan berencana Brigadir...
Senin , 16 Jan 2023, 13:40 WIB
JPU Tuntut Kuat Ma'ruf Delapan Tahun Penjara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jaksa penuntut umum (JPU) menuntut terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J), Kuat Ma'ruf, hukuman pidana penjara delapan tahun dalam sidang pembacaan tuntutan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Senin (16/1/2023)."Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Kuat Ma'ruf dengan pidana penjara selama delapan tahun," kata JPU Rudy Irmawan saat membacakan tuntutan di hadapan Ketua...