#kakaotalk
Jumat , 10 Jun 2016, 10:47 WIB
Pakai Aplikasi Ini di Korut, Siap-Siap Ditangkap!
REPUBLIKA.CO.ID, PYONGYANG -- Korea Utara (Korut) memiliki aturan keras bagi seluruh masyarakatnya. Peraturan aneh-aneh terkadang diterapkan untuk membuat masyarakatnya tidak menjadi pengkhianat atau pembelot. Negara ini juga dikenal sangat...
Sabtu , 30 Aug 2014, 06:36 WIB
KakaoTalk Raih Technology Pioneer 2015
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Aplikasi pesan mobile dan platform sosial mobile global, KakaoTalk terpilih sebagai Technology Pioneer 2015 oleh World Economic Forum serta menjadi perusahaan Korea pertama yang memperoleh penghargaan tersebut sejak 2001. “Kami merasa terhormat diakui sebagai Technology Pioneer oleh World Economic Forum dan didampingi oleh beberapa perusahaanterkemuka dunia,” ujar Co-CEO Kakao Corp. Sirgoo Lee, Sabtu (30/8).Penghargaan ini, dinilainya, menunjukkan keyakinan Kakao...
Selasa , 18 Feb 2014, 10:39 WIB
KakaoTalk Kini Tersedia di Nokia Asha
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pengguna Nokia Asha seri 500-503 kini...
Jumat , 12 Jul 2013, 14:51 WIB
Pengguna KakaoTalk Tembus 100 Juta Orang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kakao, penyedia aplikasi mobile messenger KakaoTalk...