#kantor-bupati-bengkalis
Rabu , 09 Aug 2017, 01:43 WIB
Selain Kantor Bupati, KPK juga Geledah Kantor PUPR Bengkalis
REPUBLIKA.CO.ID, BENGKALIS -- Hingga pukul 22.30 WIB, penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih melakukan penggeledahan di sejumlah ruangan di Kantor Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Bengkalis, Provinsi Riau,...
Rabu , 09 Aug 2017, 01:00 WIB
KPK Geledah Kantor Bupati Bengkalis
REPUBLIKA.CO.ID, BENGKALIS -- Tim penyidik KPK menggeledah ruang kerja bupati dan Kepala Bagian Umum Sekretariat Daerah di Kantor Bupati Bengkalis, Jalan Jenderal Ahmad Yani Nomor 70 Bengkalis."Benar, kedua ruang itu diperiksa tim penyidik KPK. Mereka mulai melakukan pemeriksaan sekitar pukul 14.00 WIB dan selesai kira-kira pukul 18.00 WIB," kata Kabag Humas Pemkab Bengkalis Johansyah Syafri, Selasa (8/8).Selain itu, tim...
Ahad , 24 Mar 2013, 11:53 WIB
Kantor Bupati Bengkalis Jadi Lokasi Pesta Narkoba
REPUBLIKA.CO.ID,PEKANBARU -- Dua orang pecandu narkoba, masing-masing SA (34)...