#kapal-kargo-kandas
Jumat , 02 Sep 2022, 07:40 WIB
Kapal Kargo Bawa 3.000 Jagung Ukraina Kandas di Istanbul
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Sebuah kapal kargo yang membawa lebih dari 3.000 ton jagung dari Ukraina kandas di Istanbul pada Kamis (1/9/2022). Peristiwa ini pun menghentikan pengiriman di selat Bosphorus Turki...
Senin , 11 May 2020, 12:45 WIB
Dua Kapal Kargo Kandas di Perairan Batam
REPUBLIKA.CO.ID, BATAM -- Dua buah kapal kargo kandas saat berlayar melintasi Perairan Batu Berhenti Sambu, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau, Senin. Kepala Kantor SAR Kelas A Tanjungpinang, Mu'min, mengungkapkan kapal tersebut ialah yakni Sharaz berbendera Iran dan MV Samudra Sakti 1 berbendera Indonesia. "Benar telah terjadi operasi SAR kecelakaan kapal Shahraz dan MV Samudra Sakti 1. Kedua kapal tersebut kandas...
Rabu , 03 Feb 2016, 18:10 WIB
Kapal Kargo Kandas di Pulau Batu Berhenti
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Dua kapal perang (KRI) di jajaran Komando...