#kapal-selam-subsunk
Ahad , 25 Apr 2021, 16:16 WIB
Jokowi Pastikan Upaya Terbaik untuk Mencari Nanggala-402
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Presiden Joko Widodo menyatakan keprihatinannya atas musibah yang dialami KRI Nanggala-402. Jokowi mengaku telah mendapat laporan dari Panglima TNI terkait dinaikkannya status KRI Nanggala-402 dari submiss menjadi...
Sabtu , 24 Apr 2021, 17:33 WIB
KSAL: KRI Nanggala-402 Masuk Fase Subsunk
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Staf Angkatan Laut, Laksamana TNI Yudo Margono, menyatakan meningkatkan prosedur submiss Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Nanggala-402 ke fase subsunk. Pernyataan KSAL keluar setelah ditemukan bukti-bukti otentik kapal selam tersebut tenggelam."Dengan adanya bukti-bukti otentik yang kini diyakini milik KRI Nanggala, sehingga pada saat ini kita isyaratakan untuk dari submiss kita tingkatkan menuju fase subsunk," ujar...