#karakter
Jumat , 04 Jun 2010, 00:27 WIB
Pers Harus Jaga Karakter Bangsa
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Menteri Komunikasi dan Informatika, Tifatul Sembiring, meminta pers ikut terlibat dalam menjaga karakter bangsa. Menurutnya, karakter bangsa itu sangat penting untuk dibangun dalam era sekarang ini. Tanpa bantuan pers,...
Ahad , 23 May 2010, 13:54 WIB
Pesan Tersembunyi di Balik Tanda Tangan
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Menjelang memasuki pendidikan tinggi ataupun dunia kerja, kebutuhan akan tanda tangan sebagai bentuk perwakilan diri semakin tinggi. Ketika mendaftar sekolah memerlukan tanda tangan. Selain itu, ketika lulus pun individu membutuhkan tanda tangan guna mengesahkan ijazah.Ihwal hal itu, Pakar Graphologi, Achsinfina H Soemantoro menegaskan keinginan membuat tanda tangan muncul pada anak-anak pada usia sekolah. Ia menyebut keinginan itu juga didorong...
Ahad , 23 May 2010, 00:49 WIB
Membaca Kepribadian dari Bentuk Tulisan, Bagaimana Caranya?
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Grafologi bisa digunakan untuk menginterpretasi karakter dan kepribadian seseorang...
Rabu , 19 May 2010, 02:15 WIB
Gugatan Raymond Bisa Membunuh Karakter Pers
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Gugatan perdata yang diajukan tersangka perjudian, Raymond Teddy H,...