#karpet-bandara-soekarno-hatta
Selasa , 15 Feb 2022, 18:20 WIB
Erick Thohir Komentari Karpet Bandara Soekarno-Hatta, Ini Kata AP II
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) merespons soal komentar Menteri Badan Usaha Milik Negar (BUMN) Erick Thohir mengenai kualitas karpet di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta. Melalui akun...
Senin , 14 Feb 2022, 17:44 WIB
Komentari Karpet Bandara Soekarno-Hatta, Erick Thohir: Kualitasnya Jelek!
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir tampak kecewa melihat kualitas karpet di Bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten. Saat berada di bandara utama Indonesia tersebut, Erick tampak begitu rinci memperhatikan kondisi karpet di Bandara Internasional Soekarno Hatta tersebut. "Kualitasnya jelek," ujar Erick dalam akun Instagram @erickthohir pada Senin (14/2/2022). Erick menyebut biasanya Bandara Internasional Soekarno Hatta memiliki...