Advertisement
#kartini-fahmi-idris
Kamis , 06 Feb 2014, 03:00 WIB
Kartini Fahmi Idris Akan Dimakamkan di TPU Tanah Kusir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jenazah Kartini, istri mantan menteri perindustrian Fahmi Idris rencananya akan dimakamkan di pemakaman Tanah Kusir, Kamis (6/2) pagi. Fahrani, putri Fahmi Idris, menuturkan jenazah almarhumah akan...